Cara Reset SMC Macbook Gampang Banget
Kamis, 01 Agustus 2019
Add Comment
MacBook mulai terasa lambat ? atau bahkan mulai terasa aneh tanpa alasan yang jelas ? mungkin mereset SMC adalah solusi yang kamu perlukan.
Adapun beberapa hal yang dapat menjadi pertanda adanya masalah pada SMC misalnya masalah pada resolusi layar atau bahkan PC yang tidak mau reboot.
Walaupun mereset SMC bukanlah solusi ajaib untuk mengatasi semua masalah tersebut, namun tentunya dapat menjadi awal yang baik dalam mengembalikan kembali performa MacBook kesayangan kamu.
Sedangkan Mengutip dari Apple fungsi dari benda tersebut adalah sebagai :
Jadi jikalau kamu memiliki satu atau lebih masalah dari hal tersebut diatas maka bisa dikatakan kalau masalahnya terdapat pada SMC, cara penanggulangan awal pastinya dengan restart perangakat kamu, ada kemungkinan masalahnya akan hilang, namun jika tidak maka kamu bisa mencoba cara dibawah ini
Catatan:
Cara mereset SMC mungkin akan sedikit berbeda tergantung model MacBook yang kamu punya. Karena itu terebih dahulu kamu harus mengetahui model dari perangkat mubl tersebut. Untuk melakukannya tekan saja ikon Apple di pojok kiri atas layar dan pilih "About this mac". Nah disitulah akan tertera informasi mengenai perangkat kesayanganmu itu.
Setelah itu tinggal ikuti langkah dibawah ini sesuai dengan model MacBook milikmu.
Model Terbaru yang menggunakan Chip Keamanan T2 (2018 keatas)
1.Shutdown MacBook
2.Tekan dan tahan tombol power kurang lebih 10 detik
3.Jika masalah belum teratasi, coba matikan sekali lagi perangkatmu tersebut
4.Tekan dan tahan Shift kanan, Option kiri dan Control kiri kurang kurang kebih 10 detik, tetap tahan tombol-tombol tersebut sampai langkah berikutnya
5.Tetap tahan ketiga tombol diatas dan tekan tombol power sekitar 10 detik juga, baru kemudian lepas
6. Kembali restart Macbook setelah booting.
Model dengan baterai yang tidak bisa dilepas (2018 kebawah)
1.Matikan Mac kamu
2.Tekan dan tahan tombol Shift kiri, Control dan Option selama kurang lebih 10 detik
3.Kemudian lepas tombol dan tunggu PC selesai reboot.
Model lebih jadul (2015 kebawah)
1. Matikan Mac
2. Lepas Baterai
3. Tekan dan tahan tompol power selama beberapa detik
4. Pasang kembaki baterai dan nyalanan PC.
Akhir kata semoga artikel ini dapat berguna dan bermanfaat untuk kita semua
Adapun beberapa hal yang dapat menjadi pertanda adanya masalah pada SMC misalnya masalah pada resolusi layar atau bahkan PC yang tidak mau reboot.
Walaupun mereset SMC bukanlah solusi ajaib untuk mengatasi semua masalah tersebut, namun tentunya dapat menjadi awal yang baik dalam mengembalikan kembali performa MacBook kesayangan kamu.
Cara Mereset SMC pada MacBook
SMC sendiri adalah singkatan dari System Managemen Controller atau dalam bahasa indonesia, Pengontrol manajemen sistem, verupa sebuah chip berbasis intel yang fungsinya untuk menjalankan proses-proses sederhana pada perangkat keras misalnya pada Indikator LED, Keyboard, dan Kipas.Sedangkan Mengutip dari Apple fungsi dari benda tersebut adalah sebagai :
Responding to presses of the power button
Responding to the display lid opening and closing on Mac notebooks
Battery management
Thermal management
Sudden Motion Sensor (SMS)
Ambient light sensing
Keyboard backlighting
Status indicator light (SIL) management
Battery status indicator lights
Selecting an external (instead of internal) video source for some iMac displays
Jadi jikalau kamu memiliki satu atau lebih masalah dari hal tersebut diatas maka bisa dikatakan kalau masalahnya terdapat pada SMC, cara penanggulangan awal pastinya dengan restart perangakat kamu, ada kemungkinan masalahnya akan hilang, namun jika tidak maka kamu bisa mencoba cara dibawah ini
Catatan:
Cara mereset SMC mungkin akan sedikit berbeda tergantung model MacBook yang kamu punya. Karena itu terebih dahulu kamu harus mengetahui model dari perangkat mubl tersebut. Untuk melakukannya tekan saja ikon Apple di pojok kiri atas layar dan pilih "About this mac". Nah disitulah akan tertera informasi mengenai perangkat kesayanganmu itu.
Setelah itu tinggal ikuti langkah dibawah ini sesuai dengan model MacBook milikmu.
Model Terbaru yang menggunakan Chip Keamanan T2 (2018 keatas)
1.Shutdown MacBook
2.Tekan dan tahan tombol power kurang lebih 10 detik
3.Jika masalah belum teratasi, coba matikan sekali lagi perangkatmu tersebut
4.Tekan dan tahan Shift kanan, Option kiri dan Control kiri kurang kurang kebih 10 detik, tetap tahan tombol-tombol tersebut sampai langkah berikutnya
5.Tetap tahan ketiga tombol diatas dan tekan tombol power sekitar 10 detik juga, baru kemudian lepas
6. Kembali restart Macbook setelah booting.
Model dengan baterai yang tidak bisa dilepas (2018 kebawah)
1.Matikan Mac kamu
2.Tekan dan tahan tombol Shift kiri, Control dan Option selama kurang lebih 10 detik
3.Kemudian lepas tombol dan tunggu PC selesai reboot.
Model lebih jadul (2015 kebawah)
1. Matikan Mac
2. Lepas Baterai
3. Tekan dan tahan tompol power selama beberapa detik
4. Pasang kembaki baterai dan nyalanan PC.
Penutup
Itulah tadi artikel tentang bagaimana cara mereset SMC pada MacBook, adapun jika setelah melakukan hal diatas masalah ada baiknya kamu menyerahkan kepada ahlinya.Akhir kata semoga artikel ini dapat berguna dan bermanfaat untuk kita semua
0 Response to "Cara Reset SMC Macbook Gampang Banget"
Posting Komentar